Download Kisi Kisi Soal UN SD 2022

Download Kisi Kisi Soal UN SD 2022 – Ujian Nasional merupakan kegiatan yang dilakukan untuk mengukur capaian kompetensi lulusan pada mata pelajaran yang tertentu secara nasional dengan mengacu pada Standar Kompetensi Kelulusan. Ujian Nasional akan menjadi penentu lulus atau tidaknya seorang peserta didik. Maka dari itu, peserta didik diharuskan untuk belajar dengan rajin sebelum menghadapi Ujian Nasional.

Pada kesempatan kali ini, kami akan akan bagikan kisi-kisi soal Ujian Nasional (UN) SD yang bisa dijadikan sebagai acuan dalam belajar. Namun kisi-kisi yang kami bagikan ini tidak bisa digunakan sebagai panduan untuk mengerjakan ujian. Hal ini karena memang sifat kisi-kisi pada dasarnya adalah membantu materi bagian manakah yang penting untuk dipelajari sehingga tidak meluas.

Baca juga: Pakta Integritas Pengawas UNBK

Pengertian Kisi-Kisi

Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) yang merupakan penyelenggara ujian nasional secara resmi sudah merilis kisi-kisi Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) dan Ujian Nasional (UN) untuk jenjang SD, SMP, SMA, SMK, paket B dan paket C tahun lalu.

Untuk pengumuman kisi-kisi UN dan USBN 2022 ini telah disampaikan secara langsung oleh pihak Kementerian Kebudayaan dan Pendidikan Republik Indonesia dengan melalui akun instagramnya, yakni @Kemdikbud.ri pada tanggal 4 tahun 2018 lalu.

Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) menetapkan bahwa kisi-kisi USBN dan UN Tahun Pelajaran 2018/2019 dapat digunakan sebagai acuan untuk pengembangan serta perakitan naskah soal ujian. Hal ini sudah sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 4 tahun 2018 yang membahas mengenai Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan dan Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah.

Kisi-kisi Ujian Nasional (UN) memang menjadi acuan untuk pengembangan dan perakitan soal USBN yang dibuat sesuai dengan kriteria pencapaian Standar Kompetensi Kelulusan, Standar Isi, dan Kurikulum yang sedang berlaku. Perlu diketahui bahwa kisi-kisi Ujian Nasional tahun pelajaran 2018/2019 mengacu pada irisan, yakni Kurikulum KTSP dan Kurikulum 2013.

Kisi-kisi Ujian Nasional (UN) yang digunakan dalam jenjang pendidikan sekolah dasar tahun 2018/2019 berisi level kognitif dan lingkup materi mata pelajaran. Pada level kognitif terbagi menjadi 3 bagian utama,  yaitu Pengetahuan dan Pemahaman, Aplikasi, dan Penalaran. Sementara untuk lingkup materinya yang merupakan irisan dari Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013 adalah sebagai berikut ini:

Baca juga: Soal UKG SD Kelas Tinggi

Manfaat Kisi-Kisi

Manfaat kisi-kisi secara umum adalah sebagai acuan dalam pengembangan dan perakitan naskah soal ujian, baik itu soal USBN ataupun soal UN. Seperti yang sudah kami singgung sebelumnya bahwa penyusunan kisi-kisi harus sesuai dengan kriteria pencapaian Kompetensi Lulusan, Standar Isi, dan Kurikulum yang sedang berlaku.

Menurut Ketua BSNP, yaitu Bambang Suryadi menjelaskan bahwa kebijakan USBN dan UN tahun ini pada umumnya hampir sama dengan kebijakan USBN dan UN tahun 2018. Perbedaannya hanyalah pada jadwal ujian dan jumlah peserta ujian.

“Bentuk soal USBN berisi soal dalam bentuk pilihan ganda sebanyak 90% sedangkan sisanya adalah soal essay atau uraian sebanyak 10%. Masih ada soal yang berasal dari Pusat sekitar 20 sampai 25% untuk USBN, sementara untuuk soal UN, 100% disiapkan secara langsung oleh Pusat” Ucap Bambang seraya menambahkan penerapan soal yang berorientasi pada HOTS (Higher Order Thinking Skills).

Keberadaan kisi-kisi USBN dan UN ini diharapkan dapat membantu guru di setiap satuan pendidikan untuk melakukan perencanaan ketuntasan pembelajaran sebagai persiapan ujian. Berhubungan dengan pelaksanaan USBN dan juga UN, BSNP dalam waktu dekat ini akan segera membuat jadwal POS USBN dan UN, dengan mempertimbangkan masukan dari direktorat yang bersangkutan. POS tersebut merupakan ketentuan yang digunakan untuk mengatur penyelenggaran serta teknis dalam pelaksanaan USBN dan UN.

Baca juga: Soal UTS Kelas 6 Kurikulum 2013 Revisi 2018

Ruang Lingkup Materi

Adapun ruang lingkup materi yang akan diujikan dalam UN atau USBN 2022 adalah sebagai berikut ini:

Bahasa Indonesia

Ruang lingkup materi bahasa indonesia meliputi sebagai berikut ini :

  • Membaca NonSastra
  • Membaca Sastra
  • Menulis Terbatas
  • Menyunting kata atau istilah, Frase, Kalimat, Paragraf, Ejaan Dan Tanda Baca.

Matematika

Ruang lingkup materi Matematika meliputi sebagai berikut ini :

  • Bilangan
  • Geometri
  • Pengukuran Pengolahan data

Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Ruang lingkup materi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) meliputi sebagai berikut ini :

  • Makhluk Hidup dan Lingkungannya
  • Struktur dan Fungsi Makhluk Hidup
  • Benda dan Sifatnya
  • Energi dan Perubahannya
  • Bumi dan Alam Semesta

Baca juga: Juknis Penulisan Ijazah Tahun 2020/2021

Download Kisi-Kisi Soal UN SD 2022

Selanjutnya kami akan bagikan kisi-kisi soal UN SD 2022 yang bisa Anda download dengan mudah di halaman ini. Baiklah, silahkan langsung saja download kisi-kisi USBN SD/MI tahun pelajaran 2021/2022 yang bisa Anda unduh dengan melalui tautan google drive di bawah ini.

Demikian informasi mengenai kisi-kisi soal UN SD 2022 secara lengkap dan jelas. Kami juga sudah bagikan filenya yang bisa Anda dapatkan secara gratis dan mudah.

Dengan adanya kisi-kisi ini, para guru diharapkan bisa semakin mudah dalam memberikan materi kepada siswa kelas 6 SD yang sebentar lagi akan mengikuti kegiatan rutin tiap akhir tahun pelajaran atau UN (Ujian Nasional). Sedangkan bagi siswa, kisi-kisi soal Ujian Nasional (UN) SD yang diharapkan bisa dijadikan sebagai acuan dalam belajar

Ayo Cilacap - - - -