Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013
Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 – Kesuksesan seorang guru dalam mendidik peserta didik pastinya sangat diharapkan, untuk dapat memenuhi tujuan tersebut dibutuhkan suatu persiapan yang matang. Oleh sebab itu, sebelum guru mengajar (tahap persiapan) seorang guru harus mempersiapkan terlebih dahulu bahan yang akan diajarkan, mempersiapkan alat-alat peraga atau partikum yang akan digunakan, mempersiapkan pertanyaan-pertanyaan dan arahan untuk memancing siswa aktif belajar, memahami keadaan siswa, mengetahui dan kelebihan siswa, serta mencari tahu pengetahuan awal dari masing-masing siswa. Hal ini semua akan dijabarkan pelaksanaanya di dalam perangkat pembelajaran.
Perangkat pembelajaran adalah hal yang wajib disiapkan oleh guru sebelum melaksanakan pembelajaran. Dalam KBBI (2007: 17), perangkat merupakan sebuah alat atau perlengkapan, sedangkan pembelajaran merupakan suatu proses atau cara menjadikan orang belajar. Menurut Zuhdan, dkk (2011; 16) perangkat pembelajaran merupakan sebuah alat atau perlengkapan untuk melaksanakan proses yang memungkinkan guru dan siswa melakukan kegiatan pembelajaran.
Perangkat pembelajaran menjadi acuan bagi seorang guru dalam melaksanakan pembelajaran entah itu di kelas, laboratorium atau di luar kelas. Dalam Permendikbud No. 65 Tahun mengenai Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah dijelaskan bahwa penyusunan perangkat pembelajaran adalah bagian dari perencanaan pembelajaran. Perencanaan pembelajaran disusun dalam bentuk silabus dan RPP yang mengacu pada standar isi. Disamping itu, dalam perencanaan pembelajaran dilakukan penyiapan media dan sumber belajar, perangkat penilaian, dan skenario pembelajaran.
Perangkat pembelajaran wajib dimiliki oleh seorang guru, sebab mengajar tanpa menggunakan perangkat pembelajaran mengakibatkan guru tidak mempunyai arah dan pedoman yang jelas.
Baca juga : Kurikulum 2013 revisi 2018 SD
Perangkat pembelajaran memiliki fungsi sebagai rambu-rambu bagi guru untuk melaksanakan pembelajaran di dalam kelas. Secara umum, fungsi dari perangkat pembelajaran adalah sebagai berikut :
- Sebagai pedoman pembelajaran bagi guru
- Sebagai tolak ukur keberhasilan pembelajaran di dalam kelas
- Sebagai media untuk dapat meningkatkan profesionalisme guru
- Sebagai alat untuk lebih memudahkan guru dalam memfasilitasi pembelajaran
Perangkat pembelajaran umumnya dibuat pada awal tahun pembelajaran setelah adanya kesepakatan dari dewan guru terkait komponen-komponen yang akan disusun.
Kelengkapan perangkat pembelajaran terdiri atas beberapa komponen berikut ini.
- Silabus
- Rincian Minggu Efektif
- Program semester
- Program tahunan
- Pemetaan KI/KD
- Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
- Kalender Pendidikan
- Alat Evaluasi
Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu kelompok mata pelajaran yang meliputi kompetensi inti, kompetensi dasar, materi pokok pembelajaran, indikator, penilaian (bentuk, jenis, dan contoh alat evaluasi), alokasi waktu, dan sumber belajar.
Baca juga : KKM Kurikulum 2013 Revisi 2018
Bagi anda yang sekarang ini menginginkan Silabus untuk penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Lengkap dan Terbaru Tahun 2017 anda bisa mendownload filenya dengan klik tautan berikut ini.
- Silabus Kurikulum 2013 Bahasa Indonesia Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Bahasa Indonesia Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Bahasa Indonesia Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Bahasa Inggris VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Bahasa Inggris IX
- Silabus Kurikulum 2013 Bahasa Inggris Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Ilmu Pengetahuan Alam Kelas SMP IX
- Silabus Kurikulum 2013 Ilmu Pengetahuan Alam Kelas SMP VII
- Silabus Kurikulum 2013 Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Katolik Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Katolik Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Katolik Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Matematika Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Matematika Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Islam Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Islam Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Agama Islam Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Penjasorkes Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Penjasorkes Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Penjasorkes Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Kewarganegaraan Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Pendidikan Kewarganegaraan Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Budidaya Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Budidaya Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Budidaya Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Kerajinan Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Kerajinan Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Kerajinan Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Pengolahan Kelas VII
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Rekayasa Kelas IX
- Silabus Kurikulum 2013 Prakarya Rekayasa Kelas VIII
- Silabus Kurikulum 2013 Seni Musik SMP
- Silabus Kurikulum 2013 Seni Rupa SMP
- Silabus Kurikulum 2013 Seni Tari SMP
- Silabus Kurikulum 2013 Seni Theater SMP
Anda juga bisa baca hal-hal penting mengenai implementasi Kurikulum 2013 berikut ini untuk dapat menunjang pembuatan perangkat pembelajaran anda.
- Implementasi Kurikulum 2013 dan Tiga Faktor Penunjang Keberhasilannya
- Sistem Penilaian Kurikulum 2013
- Standar Kompetensi Lulusan Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Revisi
- Strategi Implementasi Kurikulum 2013 Revisi
- Elemen Perubahan Kurikulum 2013 Revisi
- Konsep Pendekatan Saintifik Final Kurikulum 2013
- Konsep Tematik, Saintifik, dan Penilaian Otentik Kurikulum 2013
- Model Pembelajaran Berbasis Proyek Kurikulum 2013
- Panduan Tugas dan Rancangan Penilaian Kurikulum 2013
- Pembelajaran Saintifik Kurikulum 2013
- Penilaian dan Rapor Kurikulum 2013
- Penilaian Umum Kurikulum 2013
- Proses Penilaian Autentik Kurikulum 2013
- Rambu-rambu Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kurikulum 2013
- Rambu-rambu Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Tematik Kurikulum 2013
- Kumpulan Peraturan Pendidikan
Demikian penjelasan yang dapat kami sampaikan mengenai Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Lengkat dan Terbaru Tahun 2017. Semoga bermanfaat untuk kita semua terutama bagi anda yang kini sedang mencari kelengkapan dalam membuat perangkat kurikulum 2013. Terima kasih atas perhatiannya.